top of page

LABORATORIUM ILMU UKUR TANAH

Laboratorium Ilmu Ukur Tanah pada Program Studi Teknik Sipil menunjang kompetensi mahasiswa tidak hanya dari segi teoritis tetapi juga dari segi praktik di lapangan. Pada praktikum ilmu ukur tanah, mahasiswa tidak hanya diajarkan menggunakan alat konvensional untuk pengukuran tanah seperti theodolit tetapi juga alat modern seperti total station. Program Studi Teknik Sipil juga bekerja sama dengan beberapa perusahaan / instansi swasta untuk melakukan surveying pada lokasi proyek secara langsung, sehingga mahasiswa tidak hanya mendapatkan pengalaman praktikum tetapi juga dapat langsung merasakan pengalaman lapangan secara nyata.

bottom of page